Menu

Mode Gelap
Kasus Pembakaran Rumah Sempurna Pasaribu di Tanah Karo: Polda Sumut Tambah Tersangka Baru Polri Gunakan Teknologi Canggih untuk Seleksi Akpol 2024 Terungkap! Identitas dan Peran 2 Eksekutor dalam Pembakaran Rumah Sempurna Pasaribu Rektor UM Tapsel Kukuhkan 146 Guru Profesional, Kepala LLDIKTI Wilayah I: Jangan Berbisnis Apapun Di Sekolah Kejahatan Siber Merebak: Pembelajaran Preventif Masyarakat Kunjungan Mahasiswa MBS UIN Syahada Sidimpuan ke UMKM: Memahami Proses Bisnis dan Pemasaran Digital

Padangsidimpuan

Kapolres Bersama Wakil Walikota Padang Sidempuan Pimpin Rakor Penanganan Wabah PMK

badge-check


					Kapolres dan Wakil Walikota Padang Sidempuan saat memimpin Rapat Koordinasi Penanganan Wabah PMK Perbesar

Kapolres dan Wakil Walikota Padang Sidempuan saat memimpin Rapat Koordinasi Penanganan Wabah PMK

Padang Sidempuan-Kapolres Padangsidimpuan AKBP Dwi Prasetyo Wibowo, S.IK, memimpin rapat koordinasi (Rakor) penanganan wabah penyakit mulut dan kuku (PMK) pada hewan ternak.

Dalam kesempatan ini, Wakil Walikota Padangsidimpuan, Ir H Arwim Siregar MM turut hadir dan duduk bersama untuk Rakor PMK pada ternak yang bertempat di Aula Mako Polres Padang Sidempuan, Senin (04/07/2022).

Kapolres menyampaikan bahwa melalui Rakor yang digelar tersebut akan dibentuk satuan tugas (Satgas) yang khusus menangani wabah PMK pada hewan ternak.

Diharap nantinya, Satgas yang dibentuk bersama dapat berkoordinasi dan bekerjasama menyelesaikan wabah penyakit PMK di Kota Padangsidimpuan. Terutama dalam menghadapi ataupun menjelang pelaksanaan Idul Adha 1443 H.

Kapolres menambahkan untuk melakukan penyekatan di pintu masuk Kota Padang Sidempuan dalam upaya mengantisipasi hewan yang akan masuk ke Kota Padang Sidempuan.

Baca Lainnya

Kasatpol PP Sidimpuan Bantah Tudingan Mendukung Salah Satu Paslon

24 September 2024 - 20:56 WIB

Pemko Padangsidimpuan Bagikan Kupon Subsidi Bagi Masyarakat Pada Kegiatan GPM

22 Juli 2024 - 23:43 WIB

Pj Walikota Letnan Berangkatkan Istri Tercinta dan 360 Jamaah Haji ke Tanah Suci Berurai Air Mata

22 Juli 2024 - 23:43 WIB

Gercep, Pj Walikota Bantu Warga Penderita Penyakit Kaki Melepuh di Padangsidimpuan

22 Juli 2024 - 23:42 WIB

Dr H Letnan Bersama Unsur Forkopimda Shalat Idul Adha di Masjid Agung Al- Abror

22 Juli 2024 - 23:42 WIB

Trending di Daerah