Menu

Mode Gelap
Kasus Pembakaran Rumah Sempurna Pasaribu di Tanah Karo: Polda Sumut Tambah Tersangka Baru Polri Gunakan Teknologi Canggih untuk Seleksi Akpol 2024 Terungkap! Identitas dan Peran 2 Eksekutor dalam Pembakaran Rumah Sempurna Pasaribu Rektor UM Tapsel Kukuhkan 146 Guru Profesional, Kepala LLDIKTI Wilayah I: Jangan Berbisnis Apapun Di Sekolah Kejahatan Siber Merebak: Pembelajaran Preventif Masyarakat Kunjungan Mahasiswa MBS UIN Syahada Sidimpuan ke UMKM: Memahami Proses Bisnis dan Pemasaran Digital

Warta

Ust Khalid Sebut Wayang Haram, Abdul Mu’ti: Pemahaman yang Dangkal

badge-check


					Foto Abdul Mu'ti yang di post oleh fanspage facebook Persyarikatan Muhammadiyah. Perbesar

Foto Abdul Mu'ti yang di post oleh fanspage facebook Persyarikatan Muhammadiyah.

Video Ustadz Khalid Basalamah yang viral mangatakan ‘wayang haram’ dan tidak sesuai ajaran Islam menjadi kontroversi.

Salah satu yang menanggapi video tersebut yakni Abdul Mu’ti yang merupakan salah satu tokoh Muhammadiyah.

Mu’ti mengatakan Ustadz Khalid Basalamah tentang wayang menunjukkan pemahaman yang dangkal tentang wayang pada akun media sosialnya.

“Pernyataan Ustadz Khalid Basalamah
Ustad tentang wayang menunjukkan pemahaman yang dangkal tentang wayang,” Tulis Mu’ti pada fanspage facebooknya (15/02/22).

Mu’ti juga menyebutkan bahwa wayang merupakan media dakwah yang efektif dan membumi.

“Dalam sejarah dakwah Islam, wayang merupakan media dakwah yang efektif dan membumi serta diterima semua kalangan,” Lanjutnya

Lebih lanjut Mu’ti menuliskan wayang di Indonesia merupakan wujud kreativitas seni dan inkulturasi nilai-nilai Islam.

“Wayang di Indonesia merupakan wujud kreativitas seni dan inkulturasi nilai-nilai Islam yang turut membentuk budaya luhur bangsa,” tandasnya

Terakhir zonaintelektual.com mengutip dari tulisan Mu’ti menyebutkan bahwasannya kesenian wayang itu justru perlu dipopulerkan.

“Sekarang ini, kesenian yang berbasis dan mengakar di masyarakat justeru perlu dipopulerkan sebagai bagian dari pelestarian budaya luhur bangsa,” Pungkasnya pada kalimat terakhir tulisannya.

Hingga berita ini rilis terlihat netizen menanggapi pernyataan dari salah satu tokoh Muhammadiyah ini dikolom komentar.

Baca Lainnya

50+ Around the world Online casinos 2025 Best for Global Bettors

7 Maret 2025 - 22:34 WIB

No deposit Incentives 2024 Greatest Internet casino & Ports Added bonus Requirements

14 Februari 2025 - 22:44 WIB

Better No-deposit Added bonus Codes All of us Gambling enterprises November 2024

14 Februari 2025 - 22:33 WIB

Kawal Kebijakan dan Keadilan, Bidang IMMawati DPD IMM SUMUT Gelar Dialog Interaktif

29 Desember 2024 - 17:40 WIB

Dialog Interaktif IMMawati

Wisuda Ke-63 UM Tapsel: Para Sarjana Didorong Terus Berkembang di Era Merdela Belajar

5 November 2024 - 13:35 WIB

Trending di Mahasiswa