Menu

Mode Gelap
Kasus Pembakaran Rumah Sempurna Pasaribu di Tanah Karo: Polda Sumut Tambah Tersangka Baru Polri Gunakan Teknologi Canggih untuk Seleksi Akpol 2024 Terungkap! Identitas dan Peran 2 Eksekutor dalam Pembakaran Rumah Sempurna Pasaribu Rektor UM Tapsel Kukuhkan 146 Guru Profesional, Kepala LLDIKTI Wilayah I: Jangan Berbisnis Apapun Di Sekolah Kejahatan Siber Merebak: Pembelajaran Preventif Masyarakat Kunjungan Mahasiswa MBS UIN Syahada Sidimpuan ke UMKM: Memahami Proses Bisnis dan Pemasaran Digital

News

IMM KOTA MEDAN : Yakin Dinas PUPR SUMUT Mampu Selesaikan Pembangunan Venue PON XXI di SUMUT dengan Tepat Waktu

badge-check


					IMM KOTA MEDAN : Yakin Dinas PUPR SUMUT Mampu Selesaikan Pembangunan Venue PON XXI di SUMUT dengan Tepat Waktu Perbesar

Pekan Olahraga Nasional (PON) 2024 akan digelar di Aceh dan Sumatera Utara. Pembukaan dilaksanakan pada 8 September 2024 di Aceh sedangkan penutupan akan dilaksanakan 20 September di Sumatera Utara. Sebanyak 35 Cabang Olahraga (CABOR) akan di pertandingkan di SUMUT dan 33 Cabang lainnya di Aceh.

Pimpinan Cabang Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Kota Medan dukung penuh proses percepatan pembangunan Stadion Utama Sumatera Utara yang menjadi arena penutupan PON XXI 2024 Aceh-Sumut.

Ketua Umum PC IMM KOTA MEDAN, Dion Hafiz Maulana Munthe mengatakan percepatan itu dilakukan mengingat waktu pelaksanaan ajang Olahraga Nasional tersebut hanya tinggal 24 hari lagi.

“Kita yakin dengan seluruh kemampuan Stakeholder, PJ Gubernur, Dinas PUPR Sumut dan dukungan masyarakat. Pembangunan Venue PON XXI di SUMUT akan segera rampung. Kita lihat progres sampai hari ini sudah hampir matang 90 persen”, Ujar Dion

 

“Event 4 tahunan sekali ini berbeda dengan sebelumnya. Karena PON 2024 tahun ini untuk pertama kalinya dilaksanakan di dua Provinsi dan ini akan menjadi sejarah baru bagi kita. Maka seluruh persiapan harus dimaksimalkan disisa waktu yg ada. Seluruh masyarakat Sumatera Utara tak sabar menunggu ini”, pungkasnya.

Sebelumnya PJ Gubernur Sumatera Utara mengatakan Persiapan PON XXI di Sumatera Utara untuk keseluruhan telah mencapai 85 persen. Sementara untuk persiapan khusus yaitu pembangunan Stadion Utama Sumut mencapai 83 persen.

Baca Lainnya

Mulai Besok, Pemkab Tapsel Bayar THR Untuk PNS, P3K, Pensiunan dan THL

21 Maret 2025 - 20:50 WIB

Festival Ramadan Pegadaian Tahun 2025 Sukses Digelar

19 Maret 2025 - 04:53 WIB

Satu Korban Banjir Bandang Sidimpuan Ditemukan

18 Maret 2025 - 16:28 WIB

Gus Irawan Pasaribu Tunjukkan Keseriusan Untuk Pertanian Tapsel Kembali Bangkit

18 Maret 2025 - 01:12 WIB

Ketua TP PKK Provsu Lantik Ny. Murni Gus Irawan Sebagai Ketua TP PKK Tapsel Periode 2025-2030

18 Maret 2025 - 01:01 WIB

Trending di News